Senin, 06 Mei 2013

Hari Buruh



Buruuh??

Siapa mereka??


Buruh adalah mereka yang bekerja dengan menggunakan tenaga dan kemampuannya untuk mendapatkan balasan baik itu berupa uang atau yang sering kita sebut dengan gaji atau bentuk lainnya.

Hari buruh diperingati pada tanggal 1 Mei yang sering disebut May Day, pada hari itu para buruh turun ke jalan melakukan unjuk rasa untuk menuntut haknya.

Di hari buruh banyak sekali terkuak kasus-kasus terkait buruh seperti perbudakan yang dilakukan oleh para Brimob dan lain sebagainya.

Perbudakan buruh yang baru-baru ini terjadi sangat membuat malu bangsa kita yang katanya merupakan sebuah bangsa yang sangat menjunjung tinggi hak asasi manusia.

kita sebagai rakyat tentunya harus berusaha untuk menjaga atau bahkan menciptakan kemakmuran di negara kita ini...

Semua tentang Indonesia, semoga bisa menjadi lebih baik..

Tidak ada komentar:

Posting Komentar